"Ngerawat Bumi, Nandur Potensi"
Jum'at, 06 November 2020.
Alhamdulillah,
"Ngerawat Bumi, Nandur Potensi" berjalan dengan lancar penuh canda tawa tapi tetap fokus dan mengena.
Kami Pemdes Pakis, Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kab. Rembang serta CDK Provinsi Jawa Tengah Wilayah 1 pak Adios Intens dan Fokus terhadap pengembangan Potensi Desa Pakis.
Ngerawat Bumi mempunyai maksud bahwa Bumi Pakis yg terletak pada lereng Gunung Buthak mempunyai potensi bencana longsor karena faktor alamiah ataupun buatan, Maka Inisiatif "Ngrawat Bumi pakis" ...